Contact us

Name

Email *

Message *

Saturday, 12 July 2014

20:10
Cara membuat masker bengkoang
Rahasia kecantikan kita |Cara membuat masker bengkoang. Bengkoang adalah buah yang mengandung kaya akan vitamin E ini sangat bermanfaat untuk kulit.buah bengkoang selain bisa dimakan juga bisa digunakan untuk masker wajah dan lulur.sekarang sudah banyak produk-produk body lotion atau masker bahkan sabun yang berasal dari sari bengkoang.

Buah yang satu ini mudah didapat di pasar-pasar tradisional.Sebelum membahas tentang cara membuat masker bengkoang mari kita lihat dulu apakah manfaat bengkoang untuk kecantikan kulit kita?nah,disini saya jelaskan terlebih dahulu.
Manfaat bengkoang:

  • Mengangkat sel-sel kulit mati
  • Mencerahkan kulit
  • Menghaluskan kulit
  • Menghilangkan flek hitam diwajah
Cara membuat masker bengkoang :

  • Kupas kulit bengkoang dan cuci bersih
  • siapkan parut untuk melembutkan buah bengkoang
  • Endapkan parutan bengkoang beberapa menit
  • Jika sari bengkoang sudah mengendap,ambil sarinya saja dan buang air diatas endapan tadi
  • Oleskan pada wajah dan tunggu sampai mengering kira-kira 15-20 menit
  • setelah mengering bilas sampai bersih
Sari bengkoang ini selain digunakan untuk masker juga bisa digunakan untuk lulur.cara membuat masker bengkoang  ini sangat mudah bukan?.anda bisa membuatnya sendiri dirumah mengambil sari bengkoang asli bukan campuran.selain itu masker dan lulurnya alami tanpa ada bahan kimia.jadi sangat aman untuk kulit insya allah tanpa efek samping.hehee...selamat mencoba.

0 comments:

Post a Comment